Bisnis Photocopy Centre Ramai Pengunjung

Bagi para pebisnis jasa fotocopy hal yang paling diinginkan adalah photocopy centre mereka ramai pengunjung.  Namun tidak semua orang bisa setiap hari mendapat banyak pengunjung pengguna jasa fotocopy.
mesin-fotocopy-image1
sebenarnya banyak trik untuk mendatangkan banyak pengunjung photocopy centre Anda. Untuk itu kami berikan beberapa tips untuk meningkatkan pengunjung bisnis photocopy Anda.:

Kualitas Fotocopy







Apa sih yang membuat bisnis photocopy bisa sukses? tanpa melakukan promosi asalkan kualitas fotocopy Anda adalah terbaik di antara yang lain maka sudah pasti photocopy centre Anda akan selalu ramai pengunjung

Best Service


Pelayanan cepat, dan tidak lambar apalagi membuat para pelanggan kecewa. Selalu ramahlah kepada siapa saja pengunjung yang datang.
pribadi penjual jasa fotocopy juga merupakan hal yang penting. Bila karyawan atau Anda sendiri tidak dapat membuat pelanggan puas jangan harapkan bisnis photocopy Anda ramai pengunjung

Harga Jasa Fotocopy


Orang indonesia sangat sensitif dengan harga, jadi jangan pernah memberikan harga terlalu tinggi dari pasaran. Gunakan cara termurah namun tetap dapat menghasilkan untung yang sesuai.

Kreatif


Sebagai seorang pengusaha Anda dituntut kreatif. Buatlah sesuatu yang berbeda dalam bisnis photocopy centre Anda. Sediakan apa yang tidak ada di photocopy centre lain.
buatlah konsep bisnis photocopy centre Anda yang unik dan menarik.

Promosi


Saat awal pembukaan orang tidak mengetahui ada photocopy centre baru di sekitar lingkungannya, bisa saja bisnis photocopy Anda sepi pengunjung karena memang masih sedikit yang tahu jika ada photocopy centre di lingkungan dekat rumahnya.
Tugas Anda yaitu berikanlah promosi, mungkin bisa sebar brosur dan sebagainya yang menandakan Anda baru saja membuka bisnis photocopy centre pada area tersebut.

Photocopy Centre dengan Fasilitas Lengkap

Terkadang photocopy centre yang sukses adalah yang menyediakan berbagai keperluan tambahan seperti: Materai, Laminating, Jilid, Amplop, dan alat-alat tulis. Jadi jangan lupa perhatikan untuk membuka usaha tambahan yang lain agar bisnis Anda lebih berkembang
Semoga tips sederhana ini dapat menginspirasi dan membantu para pengusaha jasa fotocopy di Indonesia.

Hasil Fotocopy Buram

Terkadang mesin fotocopy mengalami beberapa masalah yang umum terjadi, sebagai contohnya yaitu hasil fotocopy yang buram.
hasil mesin fotocopy buram bisa di akibatkan beberapa faktor usia mesin fotocopy itu sendiri, toner, maupun suhu ruangan tersebut. Untuk lebih jelasnya tentang pembahasan masalah hasil fotocopy buram.
Contoh kertas buram
Contoh kertas buram
Sudahkah Anda lihat pada bagian yang di tandai warna biru, pada bagian yang ditunjuk ada bagian yang buram sehingga sulit dibaca. Ada 2 faktor yang merupakan penyebab hasil buram pada gambar diatas, yaitu :
1. Kertas Fotocopy Lembab
Kemungkinan pertama hal ini terjadi adalah kertas yang Anda gunakan lembab dan untuk mengatasinya panaskan kertas tersebut dengan dop 10w di dalam kotak.
Atau keluarkan dan ganti dengan kertas baru sementara dan kertas yang lembab di jemur dulu sementara pada suhu ruangan
2. Drum lembab.
Masalah kedua adalah drum lembab. Hal ini disebabkan drum heater mengalami telah tidak lagi berfungsi.
Untuk mengetahuinya sentuhlah dengan hati-hait pada bagian tepi drum. Jika masih dalam kondisi hangat cenderung panas maka drum tersebut baik-baik saja, namun jika tidak hangat maka sudah jelas drum heater pada mesin fotocopy Anda telah rusak
Hal yang Anda lakukan yaitu mengecek dan membongkar bagian drum untuk memperbaikinya, gunakan instruksi lengkap pada buku servis manual pada mesin fotocopy Anda, atau Anda bisa panggil teknisi mesin fotocopy untuk segera memperbaiki drum heater pada mesin fotocopy Anda.
semoga tips singkat mengatasi hasil mesin fotocopy buram ini dapat  bermanfaat bagi Anda.

5 Cara Ini Dapat Mencegah Paper Jam Fotocopy


Paper jam atau kertas macet adalah masalah yang paling sering timbul pada mesin fotocopy. Ya masalah kertas yang menyangkut ini memang benar-benar menjengkelkan bagi para operator mesin fotocopy. Kertas yang menyangkut pada mesin fotocopy ini akibat dari kondisi kertas yang lembab atau saling menempel satu sama lain dan bisa juga akibat dari sponge roll atau karet penarik yang sudah mulai licin.
Berikut ini akan kami berikan tips tentang cara mencegah paper jam pada mesin fotocopy:
1. Rapihkan kertas sebelum masuk ke rak kertas
Hal pertama yang harus Anda lakukan yaitu selalu melihat kondisi kertas saat dimasukan, terkadang kita luput dan memasukan kertas yang terlipat atau kertas yang robek. Dengan merapihkan kertas Anda bisa mencegah masalah kertas menyangkut dalam mesin fotocopy.

2. Jaga Kelembaban Kertas
Hal yang meneybabkan kertas menyangkut atau paper jam juga berasal dari kertas yang lembab maka dari itu janganlah tempatkan tumpukan kertas pada ruang yang lembab dan usahakan kertas berada dalam suhu ruang normal.
3. Ganti Suku Cadang Mesin Fotocopy Berkala
perihal lain yang dapat menyebabkan paper jam yaitu spare part pada bagian sponge rol dan pick up roll telah rusak. Untuk mengetahui kapan sebaiknya spare part mesin fotocopy di ganti silahkan baca artikel penjelasannya pada artikel http://www.fotocopy.co.id/kapan-sebaiknya-spare-part-mesin-fotocopy-diperbarui/
kertas menyangkut pada mesin fotocopy
Maka dari itu gantilah spare part pick up roll fotocopy bila dirasa permukaannya telah halus. begitu juga dengna melakukan pergantian spare part fotocopy sponge roll secara berkala sesuai dengan aktivitas copy dan pemakaian sehari – hari, sponge roll yang harus diganti jika sudah mulai berbentuk melengkung pada bagian silicon karetnya dan permukaannya sudah mulai menghalus
4. Bersihkan Sensor Mesin Fotocopy yang Kotor
Terkadang paper jam juga dikarenakan sensor kertas yang kotor, jadi tetap perhatikan kebersihan sensor kertas pada mesin fotocopy agar kertas Anda tidak menyangkut lagi pada mesin fotocopy.
5. Jangan Asal Menggunakan Kertas Fotocopy
Kertas pada mesin fotocopy tidak boleh sembarangan, jangan asal menggunakan kertas. Karena bila salah bisa terjadi kertas tersebut menyangkut atau bahkan robek saat proses pengcopyan. Gunakanlah kertas standart dan minimal 70gr, dan hindari pemakaian kertas potongan tanpa merek karena terlalu ringan

Semoga 5 cara ini dapat membantu Anda untuk mencegah kertas yang menyangkut pada mesin fotocopy (paper jam).

3 Tips Jitu Memilih Toner Fotocopy


Toner fotocopy merupakan pasangan yang tidak dapat dipisahkan dari mesin fotocopy, tanpa toner fotocopy yang baik, maka mesin fotocopy pun tidak dapat berjalan dengan baik.
Memilih toner fotocopy bisa dibilang hal yang mudah asalkan Anda telah memahami bagaimana cara memilih toner fotocopy yang baik.
Untuk membantu Anda menemukan toner fotocopy yang tepat maka akan kami berikan beberapa tips untuk Anda dalam memilih dan menggunakan toner fotocopy yang tepat berikut ini:

Toner Yang Sesuai

Gunakan toner yang sesuai dengan mesin fotocopy Anda. Jangan memaksakan toner yang berbeda meskipun harga toner tersebut lebih murah.
Kesalahan banyak orang adalah tidak melihat petunjuk pada kemasan maupun buku panduan mesin fotocopy tentang toner yang sesuai dengan jenis mesin fotocopy Anda.

Beli di Toko Terpercaya

Belilah toner langsung dari agen penjual mesin fotocopy, atau tempat Anda memmbeli mesin fotocopy tersebut. Jangan membeli toner fotocopy dari tempat yang baru Anda ketahui bisa saja toner tersebut adalah toner palsu .
Lebih baik beli langsung dari toko-toko penyedia toner fotocopy yang terpercaya,  Mintalah referensi dari pengguna lain atau dari penjual dimana anda membeli mesin anda.

Jangan Beli  Toner Tanpa Merek (Oplosan)

Hindari pembelian toner yang tidak bermerek (tidak tertera merek pada kemasannya). Wapadai toner oplosan karena akan sangat merugikan Anda.
Toner fotocopy tanpa merek dapat menyebabkan kerusakan yang tergolong berat dalam mesin fotocopy Anda, jadi sebaiknya hindari meskipun toner tersebut jauh lebih murah harganya Waspada terhadap harga yang terpaut jauh.

Sebagai tambahan informasi, bahwa banyak beredar di pasaran toner oplosan yang dicampur dengan sisa ampas toner. Toner oplosan selain memberikan hasil copy yang tidak maksimal, juga akan merusak bagian dalam mesin.
Memilih toner fotocopy yang lebih murah adalah hal yang wajar, untuk menekan biaya per copy. Namun kita tetap cermati perbedaan harga nya jika terlampau jauh maka patut di waspadai.

Jasa Perawatan Mesin Fotocopy Murah Di Jakarta

Anda ingin Memperbaiki Mesin Fotocopy?  Merk Xerox, Toshiba, Canon, Sharp. dapatkan jasa perawatan yang MEMUASKAN dari kami.

Kami mengutamakan kenyamanan dan kualitas untuk customer dalam perawatan mesin fotocopy anda silahkan hubungi no kami. 

Membangun Jaringan LAN Antara Mesin copier iR Digital Canon dan PC/Laptop

  Artikel yang ada di situs ini membantu anda dalam permasalahan teknis seputar mesin fotocopy .
Hai apa kabar semua pengguna mesin fotocopy dan rekan tehnik yang selalu setia menanti artikel-artikel baru dari blog ini.  Terasa lama rasanya om Matt tidak posting artikel baru, habisnya terlalu banyak masalah dalam negri yang harus didahulukan ...hehehe., kayak menteri dalam negri saja..hehehe. Ya kita sebagai anak bangsa harus slalu bangga pada negri kita dan slalu ikutan aktif dalam program pemerintah khususnya program keluarga berencana (semakin kacau maaf soalnya baru kembali aktif ngeposting broo..).
Oke langsung saja pada inti permasalahan(pasang mata kamu sebai-baiknya & jangan berkedip saat baca artikel ini..hehehe), Pada artikel kali ini om Matt akan membahas bagaimana cara membangun jaringan LAN (Local Area Network) antara mesin fotocopy Digital Canon Image Runner(iR) dan komputer PC/Laptop, agar nantinya mesin copier iR dapat kita fungsikan sebagai mesin printer .




Membangun jaringan LAN(Local Area Network) antara mesin copier iR Canon dan komputer PC/Laptop tidaklah begitu sulit sama saat kita membangun jaringan LAN antar PC to PC,saya yakin rekan tehnik pasti dapat melakukannya sendiri....pasti donk !.Coba banyangkan jika mesin copier iR anda jadikan mesin printer maka anda tidak begitu repot lagi mengetik naskah asli lalu diprint jika menggunakan mesin printer biasa .
Dan biaya kost dan operasional jadi semakin irit juga hemat waktu dan tenaga (bagaimana broo asikkan...)

Oke rekan tehnik untuk membangun jaringan ini ada beberapa perangkat yang harus dipersiapkan diantaranya yaitu :
  1. Yang utama kamu harus persiapkan adalah  mesin Digital copier iR Canon dan sebuah PC/Laptop.
  2. Pastikan mesin Digital Canon iR milik kita sudah dilengkapi dengan Kartu Jaringan (Ethernet Card) begitu juga PC/Laptop kita, biasanya mesin copier iR sudah dilengkapi dengan Kartu Jaringan begitu juga dengan PC/Laptop sekarang ini Ethernet Card sudah menyatu (Onboard) dengan mainboard . Untuk lebih jelas lihat gambardi bawah ini bentuk fisik dari Kartu Jaringan mesin copier iR canon dan komputer PC .


    

3. Setelah kamu yakin mesin copier iR sudah dilengkapi Kartu Jaringan , selanjutnya yang perlu kamupersiapkan adalah kabel UTP sekaligus konektor RJ-45 .
          

          


Nah selanjutnya bagaimana cara menyambung kabel UTP dan konektor RJ-45 serta bagaimana cara setting konfigurasi pada PC/laptop kamu ...... ?
 
Oke yakin setelah membaca artikel ini kamu pasti bisa membangun jaringan LAN ini, artikel ini lengkap dengan gambar photo cara setting konfigurasi pada mesin dan PC/Laptop serta tuntunan cara setting Printer Wizard serta cara setting address IP .
Buat para pengguna mesin Digital Canon iR semua type, kini saatnya kamu jadikan mesin copier kamu menjadi Mesin Printer Super Jet  yang lebih efisien dan ekonomis ..... !

HASIL FOTOCOPY LEMBAB : Penyebab Dan Solusinya


Lihat gambar disamping, gambar tersebut menunjukkan hasil fotocopy yang lembab atau kabur, tulisan kurang jelas.

ada dua kemungkinan penyebab hasil lembab yang ditunjukkan oleh panah biru, yakni:
1. kertas yang lembab.
cara mendeteksinya yaitu dengan fotocopy bulak-balik dengan cara ini akan ketahuan kalau yang muka yang lainnya bagus maka bisa dipastikan kertasnya lembab.
untuk mengatasinya panaskan dengan dop 100w di dalam kotak
2. drum lembab.
drum lembab disebabkan drum heater mengalami disfungsi, untuk mendeteksinya pegang pinggiran drum, jika panasnya seperti air hangat, berarti drum heater tidak rusak.

Kami mohon bagi yang lebih berpengalaman untuk memberikan tambahan ilmu di kolom komentar atau yang belum tahu silakan tanya insyaallah akan saya jawab kalau bisa, kalau belum ya.. mari kita cari solusinya bersama-sama

Hasil Copian Ada Garis Hitam

 Duh lagi asik-asik ngopi (bukan kopi manis) eech hasilnya ada garis hitam vertikal  duh pusiing ! . Ya beginilah mesin fotocopy tak usah pusing mas , ini tandanya mesin copi dalam keadaan normal karena kepake dan bila tak ingin ada masalah mesin copinya jangan dipakai sekalian ha..ha..ha...betul tidak? .

Untuk mengetahui sumber masalah garis hitam pada hasil yaitu dengan cara jalankan mesin biar terjadi proses copi dan pastikan kertas sudah berada di bawah PC Drum atau antara Drum dan Fixing Unit kemudian Off-kan mesin dan buka cover depan periksalah sumber garis hitam .

 Periksa perbagian sesuai letak garis hitam tersebut dan biasanya penyebabnya :

Periksa :
1. Cleaning Blade .
     Bersihkan cleaning blade lalu balik blade atau ganti dengan yang baru .

2. Bersihkan PC Drum .
    Gosok bila mungkin dengan menggunakan brasso , gosoknya dengan cara melingkar rata seputar drum .
    Gosok samapai sisa brasso bersih ,pakailah kapas halus kemudian bersihkan sisa minyak brasso dengan
    menggunakan bedak bubuk hingga bersih dan kering .

3. Periksa Developing Unit , Roller magnet .
   Bersihkan roller magnet menggunakan alkohol hingga bersih dari noda .
   Bersihkan Kontak Bias developing .

4. Periksa Scanning Unit .
    Bersihkan Lampu Exposure , reflektor , lensa dan cermin-cermin .
    Ganti Lampu Exposure bila sudah ada bintik hitam .

5. Periksa Fixing Unit .
   Terkadang bila roller heat sudah cacat sering terjadi hal seperti ini .

Nah penyebab garis hitam sudah saya paparkan selebihnya tergantung ketelitian kamu dan aku yakin semua rekan tehnik pada teliti saat bekerja. Yah semoga artikel yang ada ini dapat membantu semua rekan tehnik yang lagi butuh informasi masalah kerusakan mesin fotocopi  .

Hasil Copian Ada Garis Putih Vertika

Paparkan hari ini tentang masalah Kualitas Copy Hasil copian ada garis putih vertikal .
Masalah yang satu ini biasa terjadi kalau user (pengguna) tidak menjaga kebersihan , ingat loh kebersihan adalah pangkal kesehatan ( iyaa pak guru...) . Mungkin rekan tehnik pernah menjumpai masalah ini iyakan ? . Nah biar yang lainnya juga ikutan tahu , om Matt akan bahas penyebab masalah garis putih ini .

Penyebab :

 1. Corona Wire ( Primer, Transfer)
     Kita tahu wire corona fungsinya mentransfer tegangan tinngi ke PC Drum juga ke kertas copian agar
     terjadi proses copi . Nah bila umur wire corona sudah tua ( sering terjadi pembakaran ) maka di
     sepanjang wire ada sisa arang yang tertinggal (corosi) . Di titik yang kotor(corosi) ini akan menghalangi
     transfer tegangan tinggi , akibatnya di titik itu elektron tidak jadi pasif dan tidak ada hasil copi sepanjang
     area tersebut .
     Perbaikan : Bersihkan wire corona dengan menggunakan kertas amplas halus atau ganti wire .

2. Periksa Developing Unit .
   Rekan tehnik udah tahu fungsi dari Developing Unit bukan ? itu tu tempatnya tinta (Toner)  .
   Pada bak developing terdapat roller magnet yang berfungsi sebagai mata pena beralas serbuk tinta yang
   telah di sisir(diratakan) oleh plat doktor blade . Bila serbuk toner/tinta mengeras akibat lembab atau user
   menggunakan toner bekas tanpa ditapis terlebih dulu maka kotoran terikut pada serbuk toner/tinta ke atas
   permukaan rol magnet dan tersangkut di antara plat doktor blade . Akibatnya menghalangi transfer tinta ke
   permukaan PC Drum saat terjadi proses copi .
  Perbaikan : Bila ini terjadi keluarkan bak developing dari mesin kemudian keluarkan sisa toner/tinta dari
                      dalam bak . Bersihkan bak developing kalau bisa semprot dengan blower hingga bersih sisa
                      tinta tadi ditapis ulang dan yakinkan bahwa tinta sudah bersih dan siap dipakai lagi .

Oke aku yakin kamu-kamu sudah pade ngerti penjelasanku , ingat bila hasil copi baik berkualitas maka para pelanggan akan senang dan ada niat tambah mesin lagi , betul ndak.. ha..ha..ha .
Masalah sepele kadang membuat geger satu RT oleh karena itu telitilah saat bekerja agar sesuatu yang kita inginkan jangan sampai terjadi .

Hasil Copian Tidak Seimbang ( Lebih Gelap Atau Terang Bagian Depan )


Mesin fotocopi yang satu sudah baik eee...mesin satunya lagi yang bermasalah , hasil copiannya tidak merata , ah pusiiiing !
Ha..ha..ha.. sabar donk , orang yang sabarkan cakep seperti yang lagi ngebaca artikel blog ini (promosi ni ye) .
Memang masalah mesin fotocopy setiap hari tak ada habisnya tapi itu normal karena mesin fotocopi setiap harinya beroperasi melaksanakan perintah majikannya , kalau tak ingin ada masalah mesin copinya jangan dipakai sekalian ha..ha..ha..maaf bercanda . Pada artikel yang lalu om Matt pernah membahas masalah hasil copi terang sebelah 
 
 Sepertinya agak mirip masalah yang akan kita bahas kali ini  hanya bedanya hasil copi kali ini terlalu gelap atau terlalu terang pada ujung kepala kertas . Agar lebih jelasnya langsung saja aku paparkan penyebab masalah ini :

   1. Koreksi Wire Corona Charging (Primer,Transfer,Separator Corona dan Grid)   
  •  Bersihkan kawat (wire) corona dengan menggunakan kertas amplas halus atau ganti dengan yang baru dan periksa kedudukan setiap corona .
  2. Koreksi Developing Unit .
  • Periksa kedudukan Developing pada permukaan Drum mungkin tidak pas (rapat)
  • Periksa Collar Lahar Developing .
  • Periksa Roll Magnet .( Bersihkan dengan alkohol)
  • Periksa Kontak Bias Developing .
  3. Koreksi Scanner Unit .
  •  Bersihkan Cermin-Cermin , Lensa , Plat reflektor .
  • Periksa Tali Scanner .
  • Yang paling utama periksa kondisi Lampu Exposure .
 4 . Koreksi Pc Drum .( Gosok kalau perlu )
 5. Koreksi kondisi kertas copian .(mungkin lembab )


Nah rekan tehnik kamu dapat lebih teliti lagi saat bekerja dan menganalisa kerusakan , ingat masalah sepele bisa membuat kita pusing tujuh lautan loh ha..ha..ha. jadi telitilah saat bekerja .

Hasil Fotocopy Terlalu Over Toner ( Berkabut )

Nah kali ini om Matt akan mengajakmu bermandikan Toner / Tinta, maaf maksudnya mengajak para rekan tehnik untuk menganalisa kerukan yang satu ini , yaitu hasil copian berkabut (over toner ) .
Aku yakin kamu-kamu sudah sering menjumpai masalah ini dan aku yakin masalah ini kamu dapat selesaikan dengan tuntas-tas-tass..he..he..he. Tapi aku tulis lagi pada artikel ini agar rekan yang lainnya dapat ikutan tahu apa penyebab masalah ini , yach.. itung-itung bagi pengalaman ( setuju ? ) Oke .

 Penyebab Hasil Copi Terlalu Over Toner :

  1. Koreksi Scanner Unit .
  • Bersihkan Cermin-Cermin , Lensa , Lampu Exposure dan Plat Reflektor .
     2. Koreksi Cleaning Blade .

     3. Koreksi Developing Unit .
  •  Periksa Roll Magnet ( Bersihkan permukaannya dengan alkohol )
  •  Periksa Kontak Bias pada Roll Magnet .
  • Periksa Toner ( Tinta ) yang kamu gunakan .
  •  Adjust level toner ( setting toner ).
   4 . Koreksi PC Drum .
  • Gosok PC Drum dengan menggunakan brasso. 
  • Gunakan kapas yang halus .
  • Gosok dengan cara melingkar rata keseluruh permukaan Drum .
  • Gosok secara merata hingga permukaan Drum bersih dari sisa brasso .
  • Kemudian bersihkan sisa minyak brasso yang ada dipermukaan Drum dengan menggunakan bedak bubuk sampai kering .

 Dalam menangani setiap permasalahan mesin fotocopy kamu harus teliti apalagi saat membuka PC Drum , taruhlah di tempat yang aman agar terhindar dari masalah baru ( Drum lecet / tergores ) kan sayang harga PC Drum mahal hanya lantaran  kurang hati-hati akhirnya kamu rugi sendiri .Saat menggosok PC Drum gunakan wadah dudukan Drum atau kamu bisa menggunakan isolasi lakban sebagai dudukannya .
 Nah rekan tehnik ini sekedar tips dari aku semoga manfaat buat kamu-kamu dan adapun kekurangannya kamu harus lebih teliti lagi saat bekerja .

Hasil Fotocopy Terlalu Pekat Sebelah

Duuuh lagi banyaknya copian tapi hasil copiannya kurang memuaskan , hasil copi tidak seimbang terlalu pekat sebelah....duh gimana niiih , padahal toner yang baru diisikan kualitasnya baik , lalu kenapa hasilnya tidak maksimal yaa ? .
Nah rekan tehnik mungkin masalah ini pernah kamu jumpai , tapi tak apalah biar semua laki-laki tahu (aah kayak lagu saja) maksudnya biar rekan - rekan yang lainnya juga tahu nih om Matt beri tips cara mengatasi masalah ini .

  1. Koreksi Wire Charging Primer, Transfer/Separator
Bersihkan Wire (gosok wire) dengan kertas Amplas halus.
Lakukan Adjust/Penyetelan keseimbangan corona wire .

2. Koreksi /periksa kedudukan letak Corona Charging .

3. Koreksi Lampu Exposure (Biasanya lampu exposure sudah setengah soak)
Bersihkan Reflektor , Lensa dan Cermin .

4. Koreksi Developing Unit .
Periksa kedudukan letak Developing ,Collar Lahar Developing, Plat Doktor Blade pada
permukaan Magnet Roll .

5. Koreksi kertas copy (Biasanya kertas copian lembab ) .

6. Koreksi kondisi PC Drum .
Gosok PC Drum dengan menggunakan Brasso pakai kapas yang halus , gosok dengan cara
melingkar sampai rata . Lalu beri bubuk bedak dan gosok sampai kering .


Ok rekan tehnik mungkin ini yang dapat om Matt sampaikan , mungkin kamu-kamu ada pengalaman yang lain boleh kamu bagitau dengan rekan yang lainnya agar mereka juga dapat tahu . Tapi ingat pesanku telitilah saat bekerja karena dengan ketelitian insya Allah semua akan lancar .

Hasil Copy Terang Sebelah




Nah masalah kali ini kita akan membahas tentang hasil copy kuality . Seperti yang telah saya paparkan sebelumnya bahwa kerusakan pada mesin fotocopy terbagi menjadi 3(Tiga) bagian , Nah pertemuan kali ini adalah membahas hasil copy yang terang sebelah . Saat lagi banyak-banyaknya copian eehh mesin hasilnya tidak maksimal, langganan akan mengeluh lihat hasil copy yang terang sebelah . Apasih penyebabnya ? .Nih om Matt bagi tahu cara mengatasinya .

1. Periksa Scanner Unit ;
  • Bersihkan Exposure Lamp .
  • Bersihkan plat Reflektor .
  • Bersihkan Cermin-Cermin Dan Lensa .
2. Periksa Developing Unit ;
  • Periksa kedudukan Developing apakah sudah tepat .
  • Periksa Collah Lahar Developing .
  • Periksa Roll Magnet dan bersihkan dengan menggunakan brasso serta alkohol.
  • Periksa setelan Doktor Blade (Plat di atas Roll Magnet) .
3. Bersihkan Wire Corona Charge Primer, Transfer/Separator Corona dan grit .
4. Periksa Lamp Regulator .
5. Periksa kondisi PC Drum , gosok Drum dengan brasso dan bedak bubuk dengan menggunakan
kapas sampai bersih dan kering .
6. Koreksi kertas copy mungkin lembab apalagi dimusim hujan .

Oke sobat tehnik semoga tips yang aku paparkan kali ini bermaanfaat buat kamu-kamu yang selalu bermain dengan mesin fotocopy ,tapi ingat pesanku telitilah saat bekerja .

Tidak Ada Hasil Copy

Hallo apa kabar rekan tehnik lama tak jumpa membuat aku rindu dengan masalah mesin fotocopy .
Lama tak suaa apa kabarnya niih sehat-sehat saja kan ? Ia dong walau mesin copy agak sedikit ngadat tak stamina kamu harus tetap terjaga biar tetap kuat menghadapi setiap tantangan ha..ha..ha.
Ok langsung aja yach , masalah yang akan kita bahas kali ini tentang bagaimana bila mesin fotocopy tak ada hasil., kertas yang keluar dari proses copy tetap putih tak ada hasilnya ? .
Mungkin kamu-kamu para pendekar fotocopy (maaf maksudnya para tehnisi fotocopy) , sudah sering menemukan masalah yang satu ini . Tapi tak apalah saya tulis pada artikel kali ini tetang bagaimana menghapi masalah tidak ada hasil copy , agar rekan-rekan yang lainnya juga bisa tahu dan melakukan pertolongan pertama pada mesin copy yang ditanganinya .

Mengatasi tidak ada hasil copy :
1. Periksa apakah exposure lamp aktif saat proses copy .
2. Periksa Charge Wire Corona Primer , Transfer/Separator Corona .
3. Periksa Developing Unit ;
  • Toner yang ada di Bak Developing .
  • Periksa kondisi Roll Magnet .
  • Cek kedudukan Developing Unit .
4. Koreksi putaran PC Drum dan kondisi PC Drum .


Nah rekan tehnik , apa yang aku paparkan di atas mengenai masalah penyebab tidak adanya hasil copy . Tetapi kamu harus lebih teliti lagi dalam memeriksanya , ingat pesanku masalah kecil saja kadang membuat geger 7 RT ha..ha..ha , jadi telitilah saat bekerja .Dan terkadang kertas yang lembab juga membuat tak ada hasil ,apalagi di musim hujan begini .

kode error Minolta Dialta Di350

Minolta Dialta Di350 Digital Copier



Artikel ini berisi daftar kode kerusakan pada mesin Dialta Minolta Copier , semoga manfaat untuk kamu para pengguna mesin Dialta Minolta Digital Copier and salam kompak Minolta .




Kode       Penjelasan masalah      
C0000    Masalah pada Main drive       
C0001    Masalah pada Lower motor       
C0045    Masalah pada Fuser fan       
C0046    Masalah pada Fuser fan motor      
C004C    Masalah pada Fan motor       
C004E    Masalah pada Power supply fan       
C0070    Masalah pada Toner motor drive (main hopper unit)      
C0500    Temperatur pada Fuser unit rendah selama pemanasan .      
C0510    Temperatur pada Fuser unit rendah setelah pemanasan .      
C0520    Temperatur pada Fuser unit terlalu tinggi .      
C0650    Masalah pada  Scanner      
C0651    Masalah pada  Scanner home position      
C0990    Masalah pada  Main tray up       
C0991    Masalah pada  Main tray up      
C0995    Masalah pada  LCT transport motor      
C0999    Masalah pada  Shifter return sensor       
C099D    Masalah pada Communication data      
C0b00    Masalah pada Sorter transport       
C0b0F    Masalah pada Paper entry switch motor       
C0b30    Masalah pada Paper aliging motor      
C0b38    Masalah pada Shift motor M5       
C0b4D    Masalah pada Paper tray motor M10       
C0b4E    Masalah pada Finisher motor M8       
C0b50    Masalah pada Stapler motor      
C0bA0    Masalah pada Elevator motor       
C0F32    Masalah pada  ATDC sensor       
C0F33    ATDC tidak melakukan kalibrasi dalam satu menit saat mode F8      
C1300    Masalah pada Laser (Polygon) motor       
C133A    Masalah komunikasi data dengan G/A      
C133B    Masalah Komunikasi data dengan pilihan I/F Atau FN      
C13C0    Masalah Imaging cartridge tidak dapat diinstal .      
C13D0    Masalah pada EEPROM       
C13F0    Masalah pada HYSYNC mendeteksi masalah kegagalan   

kode error Minolta Copier di 520

Hai kamu yang nge-fans dengan mesin Minolta Copier, artikel ini berisi kode lerusakan pada mesin Dialta Minolta Digital Di520 semoga artikel manfaat buat anda .


Kode      Penjelasan masalah    
C0000    Masalah pada Fuser drive     
C0010    Masalah pada Drum motor drive    
C0020    Masalah pada Paper take up motor M1     
C0040    Masalah pada Transport fan motor    
C0042    Masalah pada Toner suction fan motor M20     
C0048    Masalah pada Hard disk fan     
C0049    Masalah pada Laser fan     
C004A    Masalah pada Exposure fan     
C004b    Exposure fan berputar tidak normal .    
C004C    Masalah pada Fan motor    
C004d    Fan tidak berputar .    
C004E    Masalah pada Power supply fan     
C0072    Masalah pada Sub hopper toner motor    
C0090    Masalah pada Developer motor     
C0100    Masalah pada PC drum charge wire cleaning motor M21 .    
C0110    Masalah pada Image transfer/paper separator charge wire cleaning motor M22 .    
C0200    Masalah pada Charge corona .    
C0210    Masalah pada Transfer corona .    
C0220    Masalah pada Bias leak     
C0230    Masalah pada Separation corona .    
C0400    Exposure lamp tidak aktif atau masalahpada  AE sensor     
C0420    Masalah pada Exposure lamp timing     
C0500    Temperatur pada Fuser unit rendah selama pemanasan .    
C0510    Temperatur pada Fuser unit rendah setelah pemanasan .    
C0520    Temperatur pada Fuser unit terlalu tinggi .    
C0540    Masalah pada Fusing roller thermistor     
C0550    Masalah pada Fuser hard protect .    
C0600    Masalah pada Scan motor drive .    
C0602    Masalah pada Scan cable .    
C0650    Masalah pada Scan .    
C0910    Masalah pada 2nd drawer lift .    
C0911    Masalah pada 2nd drawer lift     
C0914    Masalah pada 2nd drawer lift motor    
C0920    Masalah pada 1st drawer lift     
C0921    Masalah pada 1st drawer lift     
C0924    Masalah pada 1st drawer lift motor     
C0990    Masalah pada Main tray up     
C0994    Masalah pada Elevator motor     
C0996    Masalah pada Main/shift tray release     
C0997    Masalah pada 3rd drawer shift gate     
C0998    Masalah pada Shift transfer     
C099C    Masalah pada Shift drive motor    
C09C0    Masalah pada Elevator up     
C0A1    Masalah pada Elevator motor     
C0b00    Masalah pada Sorter transport     
C0b02    Masalah pada Finisher transport motor     
C0b03    Masalah pada Elevator tray exit motor    
C0b04    Masalah pada Elevator tray exit motor     
C0b20    Masalah pada Stapler CD motor     
C0b21    Masalah pada Stapler CD motor     
C0b24    Masalah pada Stapler CD motor     
C0b30    Masalah pada Paper aliging motor    
C0b31    Masalah pada Paper aliging motor    
C0b34    Masalah pada FD aligning motor     
C0b35    Masalah pada FD aligning motor     
C0b36    Masalah pada FD aligning motor     
C0b48    Masalah pada Copy set clamp motor     
C0b49    Masalah pada Copy set clamp motor     
C0b4A    Masalah pada Copy set clamp motor     
C0b4B    Masalah pada Copy set clamp motor     
C0b4F    Masalah pada Stopper motor     
C0b50    Masalah pada Stapler motor    
C0b51    Masalah pada Stapler motor    
C0b73    Masalah pada Punch motor     
C0bA0    Masalah pada Elevator motor     
C0bA8    Masalah pada Elevator tray pitch motor     
C0bC0 thru 3    Masalah pada Paper crease motor     
C0bF0    Masalah pada Copy control     
C0E00    Masalah pada Main erase     
C0F24    Masalah pada AIDC sensor correction     
C0F32    Masalah pada ATDC sensor     
C0F33    ATDC tidak kalibrasi dalam satu menit saat mode F8.    
C0F34    Masalah pada Toner .    
C10XX    Masalah pada Memory     
C11XX    Masalah pada Memory     
C1200    Masalah pada Master board     
C12CX    Masalah pada Hard disk     
C1300    Masalah pada Laser (Polygon) motor    
C1326    Masalah perintah data yang salah .    
C1330    Masalah pada VD signal     
C1334    Masalah tidak perintah mencetak .    
C133B    Masalah Komunikasi data dengan pilihan I/F Atau FN    
C13F0    Masalah pada Laser (SOS) sensor     
C13F1    Masalah pada 600 dpi detection     
C13F2 and 3    Masalah pada Universal tray adjustment     
C13F4    Masalah pada Optical system     
C1401    Masalah pada IR main routine time over     
C1402    Masalah pada IR interrupt vector     
C1410    Masalah pada IR watchdog     
C1426    Masalah pada Reception buffer penuh .     
C1428    Masalah komunikasi data .    
C1429    Masalah pada Reception buffer penuh .    
C142A    Masalah komunikasi data .    
C1430    Masalah pada H. sync     
C143E    Masalah pada EDH pickup motor     
C1441    Masalah kesalahan Serial      
C1450    Masalah keasalahan urutan .    
C1462    Masalah Serial GA2     
C1468    Masalah EEPROM     
C1470    Masalah komunikasi data pada CCM-EVM     
C1471    Masalah komunikasi data pada EVM-SQM     
C1472    Masalah komunikasi data pada EVM-AMM     
C1499    Masalah pada Fan     
C14A0    Masalah pada Exposure lamp heater     
C14A1    Masalah pada Exposure lamp heater terlalu dingin .    
C14A2    Masalah pada Exposure lamp heater terlalu panas .    
C14A3    Masalah pada IR warm up .    
C14F2    Masalah Filter . 

Error Canon



BRAND
MODEL
ERROR CODE
MOST LIKELY CAUSE
CANON
155
E0
The fusing unit does not heat up
CANON
155
E1
The sensor motor or sensor, the DC controller on the main board DC controller
CANON
155
E2
The copyboard position sensor
CANON
155
E4
Main motor, Main motor PCB, DC controller
CANON
155
E5
Lens home position error
CANON
155
E6
Exposure lamp control PCB, light intensity error, DC controller
CANON
155
E7
Main motor PCB, DC controller
CANON
155
E8
Counter error
CANON
155
E9
AC drive board, DC controller
CANON
155
EC
Copy board drive lock
CANON
155
ED
Operation panel
CANON
155
EE
Main motor drive board, DC drive board
CANON
FC330
E0
The fusing unit does not heat up
CANON
FC330
E1
Fusing film damaged or out of position
CANON
FC330
E2
Copy board drive lock or home position error
CANON
FC330
E6
Blown exposure lamp or exposure lamp terminals bad contact
CANON
720, 740, 750, 770
C
Fusing film damaged or out of position the machine tries to compensate
CANON
720, 740, 750, 770
H
Fusing unit overheating
CANON
720, 740, 750, 770
E0
The machine was switched OFF and ON after one of the E00X error codes
CANON
720, 740, 750, 770
E000
Bad thermistor, thermofuse, fusing element, triac or power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E001
Bad thermistor, triac or power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E002
bad thermistor, thermofuse, fusing element, triac or power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E003
bad thermistor, thermofuse, fusing element, triac or power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E007
fusing film damaged or out of position
CANON
720, 740, 750, 770
E010
main motor lock, DC power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E064
Main power supply or Main PCB
CANON
720, 740, 750, 770
E202
scanner home position not found
CANON
720, 740, 750, 770
E210
lens home position not found
CANON
720, 740, 750, 770
E220
exposure lamp, exposure control PCB, light intensity error, main PCB
CANON
720, 740, 750, 770
E240
DC power source controller or main power supply
CANON
720, 740, 750, 770
E261
frequency error caused by the main power supply or the power outlet
CANON
720, 740, 750, 770
E803
main board, main power supply or fusing lamp defective
CANON
NP1010, NP1020
E000
Bad thermistor, thermofuse, fusing element, triac or power supply
CANON
NP1010, NP1020
E001
Bad thermistor, triac or power supply
CANON
NP1010, NP1020
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
NP1010, NP1020
E210
lens or scanner home position not found
CANON
2020, 2120
E000
cuptorul nu se incalzeste
CANON
2020, 2120
E001
Bad thermistor, triac, SSR or power supply
CANON
2020, 2120
E030
Counter error
CANON
2020, 2120
E202
scanner home position not found
CANON
2020, 2120
E210
lens home position not found
CANON
2020, 2120
E400
ADF problem
CANON
2020, 2120
00-53
Sorter communication down
CANON
2020, 2120
E710
main board
CANON
3030, 3050
E000
Fusing unit not heating up
CANON
3030, 3050
E001
Fusing unit overheating
CANON
3030, 3050
E002
Fusing unit not heating up
CANON
3030, 3050
E003
Fusing unit not heating up
CANON
3030, 3050
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
3030, 3050
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
3030, 3050
E022
development unit replacement error
CANON
3030, 3050
E030
Counter error
CANON
3030, 3050
E202
scanner home position not found
CANON
3030, 3050
E204
scanner home position not found
CANON
3030, 3050
E210
lens home position not found
CANON
3030, 3050
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
3030, 3050
E400
ADF control board problem
CANON
3030, 3050
E401
DF paper feed motor lock
CANON
3030, 3050
E402
DF transport error
CANON
3030, 3050
E403
DF paper transport error
CANON
3030, 3050
E404
DF paper exit
CANON
3030, 3050
E411
DF sensors problem
CANON
3030, 3050
E500
Sorter control board
CANON
3030, 3050
E510
Sorter paper transport error
CANON
3030, 3050
E512
Sorter first motor lock
CANON
3030, 3050
E514
Sorter second motor lock
CANON
3030, 3050
E520
Stacker motor overloaded
CANON
3030, 3050
E530
Sorter V motor lock
CANON
3030, 3050
E531
Stapler motor overloaded
CANON
3030, 3050
E535
Sorter V motor lock
CANON
3030, 3050
E540
lateral movement motor lock
CANON
3030, 3050
E541
lateral movement motor lock
CANON
3030, 3050
E710
main board failure
CANON
3030, 3050
E711
main board failure
CANON
3030, 3050
E712
main board failure
CANON
3030, 3050
E800
emergency shut-off relay
CANON
3325, 3825
E000
Fusing unit not heating up
CANON
3325, 3825
E001
Fusing unit overheating
CANON
3325, 3825
E002
Fusing unit not heating up
CANON
3325, 3825
E003
Fusing unit not heating up
CANON
3325, 3825
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
3325, 3825
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
3325, 3825
E022
development unit replacement error
CANON
3325, 3825
E030
Counter error
CANON
3325, 3825
E202
scanner home position not found
CANON
3325, 3825
E204
scanner home position not found
CANON
3325, 3825
E210
lens home position not found
CANON
3325, 3825
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
3325, 3825
E400
ADF control board problem
CANON
3325, 3825
E401
DF paper feed motor lock
CANON
3325, 3825
E402
DF transport error
CANON
3325, 3825
E403
DF paper transport error
CANON
3325, 3825
E404
DF paper exit
CANON
3325, 3825
E411
DF sensors problem
CANON
3325, 3825
E500
Sorter control board
CANON
3325, 3825
E510
Sorter paper transport error
CANON
3325, 3825
E512
Sorter first motor lock
CANON
3325, 3825
E514
Sorter second motor lock
CANON
3325, 3825
E520
Stacker motor overloaded
CANON
3325, 3825
E530
Sorter V motor lock
CANON
3325, 3825
E531
Stapler motor overloaded
CANON
3325, 3825
E535
Sorter V motor lock
CANON
3325, 3825
E540
lateral movement motor lock
CANON
3325, 3825
E541
lateral movement motor lock
CANON
3325, 3825
E710
main board failure
CANON
3325, 3825
E711
main board failure
CANON
3325, 3825
E712
main board failure
CANON
3325, 3825
E800
emergency shut-off relay
CANON
4050, 4080
E000
Fusing unit not heating up
CANON
4050, 4080
E001
Fusing unit overheating
CANON
4050, 4080
E002
Fusing unit not heating up
CANON
4050, 4080
E003
Fusing unit not heating up
CANON
4050, 4080
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
4050, 4080
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
4050, 4080
E022
development unit replacement error
CANON
4050, 4080
E030
Counter error
CANON
4050, 4080
E080
color interface problem
CANON
4050, 4080
E081
vertical transport motor overload
CANON
4050, 4080
E082
horizontal transport motor overload
CANON
4050, 4080
E084
color unit sensor
CANON
4050, 4080
E085
color unit position error
CANON
4050, 4080
E086
color unit position error
CANON
4050, 4080
E089
color unit position error
CANON
4050, 4080
E100
laser error
CANON
4050, 4080
E110
polygonal mirror motor not picking up speed
CANON
4050, 4080
E202
scanner home position not found
CANON
4050, 4080
E204
scanner home position not found
CANON
4050, 4080
E210
lens home position not found
CANON
4050, 4080
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
4050, 4080
E223
color filter motor lock
CANON
4050, 4080
E240
main board
CANON
4050, 4080
E400
ADF control board problem
CANON
4050, 4080
E401
DF paper feed motor lock
CANON
4050, 4080
E402
DF transport error
CANON
4050, 4080
E403
DF paper transport error
CANON
4050, 4080
E404
DF paper exit
CANON
4050, 4080
E411
DF sensors problem
CANON
4050, 4080
E500
Sorter control board
CANON
4050, 4080
E510
Sorter paper transport error
CANON
4050, 4080
E512
Sorter first motor lock
CANON
4050, 4080
E514
Sorter second motor lock
CANON
4050, 4080
E520
Stacker motor overloaded
CANON
4050, 4080
E530
Sorter V motor lock
CANON
4050, 4080
E531
Stapler motor overloaded
CANON
4050, 4080
E535
Sorter V motor lock
CANON
4050, 4080
E540
lateral movement motor lock
CANON
4050, 4080
E541
lateral movement motor lock
CANON
4050, 4080
E660
IC card malfunction
CANON
4050, 4080
E710
main board failure
CANON
4050, 4080
E711
main board failure
CANON
4050, 4080
E712
main board failure
CANON
4050, 4080
E714
main board failure
CANON
4050, 4080
E800
emergency shut-off relay
CANON
6030
E000
Fusing unit not heating up
CANON
6030
E001
Fusing unit overheating
CANON
6030
E002
Fusing unit not heating up
CANON
6030
E003
Fusing unit not heating up
CANON
6030
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
6030
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
6030
E022
development unit replacement error
CANON
6030
E030
B&W counter error
CANON
6030
E031
Color counter error
CANON
6030
E064
AC drive board problem
CANON
6030
E065
AC drive board problem
CANON
6030
E202
scanner home position not found
CANON
6030
E203
scanner home position not found
CANON
6030
E204
scanner home position not found
CANON
6030
E210
lens home position not found
CANON
6030
E212
lens home position not found
CANON
6030
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
6030
E224
blank shutter not working
CANON
6030
E240
main board
CANON
6030
E244
main board to AC drive communication problem
CANON
6030
E400
ADF control board problem
CANON
6030
E401
DF paper feed motor lock
CANON
6030
E402
DF transport error
CANON
6030
E403
DF paper transport error
CANON
6030
E404
DF paper exit
CANON
6030
E411
DF sensors problem
CANON
6030
E500
Sorter control board
CANON
6030
E510
Sorter paper transport error
CANON
6030
E512
Sorter first motor lock
CANON
6030
E530
Stapler motor overloaded
CANON
6030
E531
Stapler motor overloaded
CANON
6030
E540
lateral movement motor lock
CANON
6030
E541
lateral movement motor lock
CANON
6030
E710
main board failure
CANON
6030
E711
main board failure
CANON
6030
E712
paper feed error
CANON
6030
E716
paper tray error
CANON
6030
E800
Auto shut-off relay malfunction
CANON
6030
E901
Paper feed unit electronic board
CANON
6030
E902
Paper feed unit home position error
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E000
Fusing unit not heating up
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E001
Fusing unit overheating
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E002
Fusing unit not heating up
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E003
Fusing unit not heating up
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E011
main drive lock, one of the motors
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E013
used toner transport jammed
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E014
pick-up motor lock
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E020
black toner supply mechanism malfunction
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E030
Counter error
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E031
counter error at one option
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E050
duplex malfunction
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E051
duplex malfunction
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E202
scanner home position not found
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E203
scanner home position not found
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E204
scanner home position not found
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E210
lens home position not found
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E212
lens home position not found
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E240
main board failure
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E243
Operation panel
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E710
power supply error
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E711
power supply error
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E500
Sorter control board
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E510
Sorter paper transport error
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E512
Sorter first motor lock
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E530
Stapler motor overloaded
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E531
Stapler motor overloaded
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E801
thermistor, fusing unit, power supply, main board
CANON
6050, 6650, 8070, 8570
E802
power supply or main board error
CANON
6317
E000
Fusing unit not heating up
CANON
6317
E001
Fusing unit overheating
CANON
6317
E002
Fusing unit not heating up
CANON
6317
E003
Fusing unit not heating up
CANON
6317
E004
SSR or exposure lamp board
CANON
6317
E010
main motor lock, main motor rotation sensor,main board
CANON
6317
E030
counter error
CANON
6317
E202
scanner home position not found
CANON
6317
E208
mirrors home position not found
CANON
6317
E210
lens home position not found
CANON
6317
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
6317
E245
main board
CANON
6317
E261
Main power supply or Main PCB
CANON
6317
E400
communication lost between copier and ADF
CANON
6317
E500
communication lost between copier and sorter
CANON
6317
E802
Main switch, main power supply
CANON
GP200, GP215
E000
Fusing unit not heating up
CANON
GP200, GP215
E001
Fusing unit overheating
CANON
GP200, GP215
E002
Fusing unit not heating up
CANON
GP200, GP215
E003
Fusing unit not heating up
CANON
GP200, GP215
E007
fusing film damaged or out of position
CANON
GP200, GP215
E010
main motor lock
CANON
GP200, GP215
E030
counter error
CANON
GP200, GP215
E031
counter error at one option
CANON
GP200, GP215
E032
electronic counter error
CANON
GP200, GP215
E051
horizontal registration home position not found
CANON
GP200, GP215
E064
High voltage drive board abnormal output
CANON
GP200, GP215
E100
BD error
CANON
GP200, GP215
E110
polygonal mirror motor not picking up speed
CANON
GP200, GP215
E190
RAM error
CANON
GP200, GP215
E191
communicatio lost between the main board and the power supply
CANON
GP200, GP215
E202
scanner home position not found
CANON
GP200, GP215
E203
scanner home position not found
CANON
GP200, GP215
E204
scanner home position not found
CANON
GP200, GP215
E210
lens home position not found
CANON
GP200, GP215
E212
lens home position not found
CANON
GP200, GP215
E220
exposure lamp blown or bad contact
CANON
GP200, GP215
E240
main board
CANON
GP200, GP215
E243
Operation panel
CANON
GP200, GP215
E261
Main power supply or Main PCB
CANON
GP200, GP215
E301
exposure intensity out of range
CANON
GP200, GP215
E400
ADF control board problem
CANON
GP200, GP215
E401
DF paper feed motor lock
CANON
GP200, GP215
E402
DF transport error
CANON
GP200, GP215
E403
DF paper transport error
CANON
GP200, GP215
E404
DF paper exit
CANON
GP200, GP215
E411
DF sensors problem
CANON
GP200, GP215
E422
copier to DF-F1 communication lost
CANON
GP200, GP215
E710
main board
CANON
GP200, GP215
E711
main board
CANON
GP200, GP215
E712
paper feed error
CANON
GP200, GP215
E716
Paper feed unit error
CANON
GP200, GP215
E717
communication to the copier controller is lost
CANON
GP200, GP215
E800
Auto shut-off relay malfunction
CANON
GP200, GP215
E803
power supply output out of range
CANON
GP200, GP215
E901
Paper feed unit PCB malfunction